Cegah Stunting Lewat Kampanye Gerakan Aksi Bergizi Emtessa dan Puskesmas Kedungmundu
“Cegah Stunting itu Penting, Aksi Bergizi Bikin Glowing, ” slogan itu diucapkan oleh seluruh siswi kelas 7, 8, dan 9 MTs Negeri 1 Kota Semarang dalam rangka Kampanye Gerakan Aksi Bergizi di lapangan bording Izzatul Nasyi’in pada Jumat (10/2). Kampanye Continue Reading